Spesifikasi dan Harga HP Huawei Nexus 6P Berprosesor Snapdragon 810
Hallo sobat, kembali kami hadirkan artikel mengenai spesifikasi dan harga hp android terbaru. Pada kesempatan kami berikan informasi spesifikasi dan harga HP Huawei Nexus 6P, setelah sebelumnya kami memberikan informasi dan ulasan spesifkasi dan harga LG Nexus 5X. Huawei Nexus 6P hadir hampir bersamaan dengan LG Nexus 5X ada beberapa kemiripan diantara keduanya. Pada pembuatan pembuatan perangkat terbaru ini, Google menunjuk Huawei sebagai perusahaan yang siap mewujudkan kembali perangkat terbaik besutan google.
Huawei Nexus 6P hadir dengan membawa teknologi canggih, meskipun memiliki ukuran layar yang lebih kecil dari google Nexus 6 sebelumnya, tapi Nexus 6P diperkuat dengan Chipset Qualcomm Snapdragon 810 versi 2.1 yang disebut tidak mungkin mengalami overheat dan ketika sobat gunakan untuk bermain game akan lebih stabil. Dari sumber yang dipercaya, terdapat 3 model Google Nexus 6P yaitu model 32GB, 64 GB dan 128 GB. Harga untuk masing-masing tipe Nexus 6P pun bervariatif tergantung dari besarnya memori. Langsung saja mari kita simak ulasan Handphone Android Huawei Nexus 6P
Huawei Nexus 6P hadir dengan membawa teknologi canggih, meskipun memiliki ukuran layar yang lebih kecil dari google Nexus 6 sebelumnya, tapi Nexus 6P diperkuat dengan Chipset Qualcomm Snapdragon 810 versi 2.1 yang disebut tidak mungkin mengalami overheat dan ketika sobat gunakan untuk bermain game akan lebih stabil. Dari sumber yang dipercaya, terdapat 3 model Google Nexus 6P yaitu model 32GB, 64 GB dan 128 GB. Harga untuk masing-masing tipe Nexus 6P pun bervariatif tergantung dari besarnya memori. Langsung saja mari kita simak ulasan Handphone Android Huawei Nexus 6P
Spesifikasi Huawei Nexus 6P
Spesifikasi Huawei Nexus 6P |
Kartu Sim |
Single SIM
|
Dimensi
|
159.3 x 77.8 x 7.3 mm
|
Berat
|
178 gram
|
Ukuran Layar
|
AMOLED capacitive touchscreen, 5.7 inches, 1440 x 2560 pixels (~515 ppi pixel density), Corning Gorilla Glass 4, oleophobic coating
|
Memori
|
Internal 32/64/128 GB
|
RAM
|
3 GB
|
Sistem Operasi
|
Android OS 6.0 (Marshmallow)
|
Processor
|
Qualcomm MSM8994 Snapdragon 810, Quad-core 1.55 GHz Cortex-A53 & Quad-core 2.0 GHz Cortex-A57
|
GPU
|
Adreno 430
|
Konektivitas
|
HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat6 300/50 Mbps , Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, hotspot, Bluetooth, NFC Port Type-C 1.0 reversible connector
|
Navigasi
|
A-GPS, GLONASS
|
Kamera Belakang
|
12 MP, 4608 x 2592 pixels, laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Video 2160p@30fps,
|
Kamera Depan
|
8 MP, 720p@30fps
|
Baterai
|
Non-removable Li-Po 3450 mAh
|
Fitur
|
Fingerprint sensor
|
1. Body
2. Layar
3. Teknologi
4. Sistem Operasi
Seperti saudaranya LG Nexus 5X, Huawei Nexus 6P juga ditopang oleh Sistem Operasi Android terbaru Android Marshmallow 6.0.
5. Kamera
7. Konektifitas
Teknologi 4G LTE dengan speed 300 mbps dan NFC yang dipadukan dengan konektivitas, seperti Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac dual band, Bluetooth v4.2, dan navigasi GPS berteknologi A-GPS dan Glonass.
Pertama yang akan kita ulas adalah body Smartphone Huawei Nexus 6P. Bodi Huawei Nexus 6P dibuat full metal, sehingga para penggunanya tidak perlu takut bila terjatuh karena metal tahan banting. Disamping itu dengan digunakannya metal sebagai pembungkusnya membuat gadjet ini menjadi terlihat lebih gagah dan elegan bila dibandingkan dengan seri sebelumnya. Apalagi ukuran body yang lebih tipis yang hanya 10,3 mm. Nexus 6P berdimensi panjang 159.3 mm, lebar 77.8 mm, tebal 7.3 mm, dan beratnya 178 gram.
2. Layar
Layar yang digunakan oleh Huawei Nexus 6P adalah layar sentuh beresolusi Quad HD 1,440 x 2,560 pixels sama seperti pada sebelumnya Motorola Nexus 6, namun begitu Nexus 6P memiliki layar yang lebih kecil dibandingkan dengan Motorola Nexus 6. Ukuran layar Nexus 6P yaitu 5.7 inchi dengan kerapatan layar ~518 ppi. Pendahulunya, Motorola Nexus 6 berukuran layar 5.96 inchi dan resolusi 1,440 x 2,560 pixels serta kerapatan layar -493 ppi. Tipe layar yang diusung Nexus 6P adalah layar bertipe Amoled Display dan dilengkapi dengan Corning Gorilla Glass 4 dan lapisan oleophobic coating.
3. Teknologi
Kehandalan teknologi Huawei Nexus 6P karena didalamnya terdapat proessor Qualcomm Snapdragon 810 yang memiliki 8 inti processoer berteknologi 64 Bit sehingga memiliki kecepatan dan kekuatan yang sangat tinggi. Apalagi dengan dukungan RAM sebesar 3 GB dan Grafis Adreno 430 siap membuat performa terbaik dalam hal visual maupun untuk entertainment. Tentu saja dukungan super performa tersebut bertambah baik dengan hadirnya tiga varian penyimpanan internal sebesar 32 GB ,64 GB, dan 128 GB sehingga tidak adanya slot microSD tidak akan mengurangi kepuasan penggunanya.
4. Sistem Operasi
Seperti saudaranya LG Nexus 5X, Huawei Nexus 6P juga ditopang oleh Sistem Operasi Android terbaru Android Marshmallow 6.0.
5. Kamera
Untuk urusan mengabadikan momen-momen terbaik baik foto maupun video, Huawei Nexu 6P dilengkapi dengan kamera beresolusi 12 Megapixel pada kamera belakang dengan kemampuan resolusi video sebesar 4K. Adanya laser autofocus, apeture F/2.0, dual-LED (dual tone) flash dan lensa berukuran 1.55µm, HDR, Face Detection, dan Touch Focus akan membuat apa yang akan anda foto atau videokan menjadi sempurna dan tidak segan anda bagikan ke Saudara atau teman anda. Jika anda hobi selfie, maka tepat sekali jika memilih Huawei Nexus 6P, karena pada kamera depan yang beresolusi sebesar 8 MP dapat membuat selfie anda terlihat unik dan menarik. Disamping dengan kelengkapan aperture f/2.4 dan lensa berukuran 1.4µm pada kamera depan.
6. Baterai
Apa jadinya dengan teknologi tinggi namun daya minimal, Huawei Nexus 6P memiliki daya pengisian baterai berukuran 3450mAh yang hanya dalam 10 menit pengisian mampu digunakan hingga 7 jam, super sekali bukan?7. Konektifitas
Teknologi 4G LTE dengan speed 300 mbps dan NFC yang dipadukan dengan konektivitas, seperti Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac dual band, Bluetooth v4.2, dan navigasi GPS berteknologi A-GPS dan Glonass.
Harga Huawei Nexus 6P Terbaru
Harga Huawei Nexus 6P Terbaru | ||
Harga Huawei Nexus 6P 32GB | $500 | |
Harga Huawei Nexus 6P 64GB | $550 | |
Harga Huawei Nexus 6P 128GB | $650 |
adada
Kelebihan Nexus 6P | Kekurangan Nexus 6P |
|
|
Bagaimana, apakah anda tertarik untuk memiliki Huawei Nexus 6P, tentunya iya dong. Mudah-mudahan artikel mengenai spesifikasi dan harga hp Huawei Nexus 6P dapat bermanfaat dan menambah pengetahuan anda.